Tentang

Sebuah tim spesialis, yang berdedikasi untuk teknologi & kemajuan baru

LKP Parameter adalah lembaga kursus dan pelatihan pendidikan yang bergerak di bidang kesehatan dan sosial yang terdaftar di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI, dan memiliki visi dalam pemberdayaan sumberdaya manusia Indonesia yang terampil dan berbudi luhur.

sejak

2009

A decade of expertise

100

%

Satisfied customers

Pendekatan kurikulum pembelajaran yang aplikatif & menghasilkan lulusan yang kompeten

Tentang Kami

LKP Parameter adalah lembaga kursus dan pelatihan pendidikan yang bergerak di bidang kesehatan dan sosial yang terdaftar di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI, dan memiliki visi dalam pemberdayaan sumberdaya manusia Indonesia yang terampil dan berbudi luhur.

Status Legal

  • Akte Pendirian Nomor 9 tanggal 12-5-2009
  • Penyelenggara Satuan Pendidikan Non Formal SK Nomor 0012/IPSPNF/IV/2021/DPMPTSP
  • Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN) K9997805
  • SK No. 007/TUK.PK/LSK.PK/II/2024 Tentang PENETAPAN LKP PADJADJARAN MITRA EDUCATION CENTER SEBAGAI TEMPAT UJI KOMPETENSI PEKARYA KESEHATAN

Instruktur

  • Instruktur diambil dari tenaga kesehatan kompeten (dokter, perawat, bidan) serta motivator maupun dari dunia kerja
  • Telah berpengalaman dan tersertifikasi sebagai instruktur terlatih dari Lembaga Sertifikasi Kompetensi Pekarya Kesehatan

Pelatihan Kerja Pekarya Kesehatan

Pelatihan tersertifikasi Kementerian Kesehatan RI bekerjasama dengan perhimpunan yang kompeten dibidangnya

Ujian Kompetensi Pekarya Kesehatan & Instruktur

Selain menyelenggarakan pelatihan, LPK juga menyelenggarakan Ujian Kompetensi untuk mendapatkan Sertifikat Kompetensi dari Lembaga Sertifikasi Kompetensi Pekarya Kesehatan

Pelatihan Banper PKK

Program pelatihan bantuan pemerintah bekerjasama dengan Direktorat Kursus dan Pelatihan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang ditujukan bagi usia putus sekolah/kurang mampu

Bergabunglah dengan ribuan profesional yang mempercayai LKP Parameter!